Minggu, 11 April 2010

ALTERNATE KEY DAN CANDIDATE KEY

Alternate key (Kunci alternatif)

Kunci alternatif merupakan kunci kandidat yang tidak terpilih sebagai kunci utama. 
Setiap atribut dari candidate key yang tidak terpilih sebagai primary key akan dinamakan alternate key. Pada contoh dibawah bila untuk primary key dipilih ID_Cus maka alternate key nya adalah No.of Pay
 Contoh :





Candidate key (Kunci kandidat)

Candidate key merupakan satu attribut atau kombinasi satu attribut atau lebih yang secara unik menjadi identifier pada suatu relasi. 
Candidate Key ini harus memenudi syarat sebagai berikut :
  • Unique identifier, untuk setiap row/tuple candidate key harus secara unik dapat menjadi identifier. Artinya setiap non candidate key attibute secara fungsional bergantung pada candidate key tersebut. ( unik, dapat mengidentifikasikan secara unik suatu tupel pada suatu relasi )
  • Non Redudancy, Tidak ada duplikasi candidare key untuk menjadi uniqe indentifier, dimana tidak dapat dilakukan penghapusan pada candidate key dimana tidak merusak sifat unique identifier.( tidak terdapat subset nilai (jika gabungan) yang merupakan suatu kunci super. )



Contoh : ID_cus , No.of Pay



Tidak ada komentar:

Posting Komentar